Pembahasan Soal TKPA SBMPTN 2018 Matematika Dasar
Daftar Isi
Seperti yang sudah umum diketahui bahwa yang diujikan dalam tes SBMPTN ini tidak hanya pelajaran-pelajaran SMA saja, melainkan ada juga test potensi akademik (TPA) yang merupakan psikotes awal buat mahasiswa, karena disitu ada beberapa instrumen psikotes seperti tes padanan kata, tes lawan kata, tes hubungan kata, tes hitung cepat matematika, tes logika gambar, dan lain-lain. Jadi segera siapkan mulai sekarang juga!
Berikut ini adalah file Pembahasan Soal SBMPTN 2018 untuk materi Matematika Dasar:
Pembahasan Soal TKPA SBMPTN 2018 Matematika Dasar
Jika adik-adik ingin pembahasan soal yang lain, silahkan ketikkan dipencarian kata kunci yang adik-adik butuhkan. Contoh "Soal UNBK 2018".
Jika dirasa bermanfaat silahkan berlangganan dan jangan lupa share ke sosial media biar bisa membantu yang lain.
Referensi: http://pak-anang.blogspot.com/2018/05/pembahasan-soal-tkpa-sbmptn-2018.html